Hal ini menjadi pondasi yang mendasari tiga pilar utama, yaitu Connected with Emotion, Connected with Motorcycle, Connected with R-Riders.
Baca Juga: Jadwal MotoGP 2022, Akhirnya Ada Indonesia, Sirkuit Mandalika Dapat Seri dan Bulan Keberapa
Connected with Emotion dibangun melalui konsep Jin-Ki Kanno yang menjadikan pengendara menyatu dengan sepeda motornya.
Sehingga menghadirkan kegembiraan yang luar biasa dan pengalaman berkendara All New R15 Connected yang menyenangkan.
Kemudian Connected with Motorcycle diraih melalui teknologi Y-Connect yang menghubungkan sepeda motor dengan smartphone pengendara untuk memantau kondisi motor secara real-time.
Adapun Connected with R-Riders menjadi jembatan berbagai aktivitas komunitas, event balapan, dan Yamaha Riding Academy.
Kehadiran motor baru Yamaha All New R15 Connected dapat memenuhi kebutuhan konsumen yang menginginkan produk terkini berteknologi teratas yang dilengkapi fitur-fitur modern berkelas. ***
Artikel Terkait
Motor Baru Suzuki GIXXER SF 250, Line Up Sport Touring Berkapasitas Besar yang Tampil Berani
Spesifikasi Motor Baru Suzuki GIXXER SF 250, Sport Touring Berkapasitas Besar dengan DNA GSX-R & Hayabusa
Yamaha Gear 125 Sukses Terobos Pekatnya Kabut Membelah Gunung Merapi dan Merbabu
Formula One, Jadwal F1 2022 Bakal Menjadi Musim Terpanjang Sepanjang Sejarah
Gebrakan Motor Baru Yamaha All New R15 Connected, Membawa Semangat Jejak Perjalanan Yamaha Motor